CARA MENGAKTIFKAN ATAU MENONAKTIFKAN MAKRO DALAM EXCEL SEMUA VERSI
Cara mengaktifkan macro di excel biasanya tutorial yang dicari oleh pengguna excel tingkat lanjut atau profesional. Kapan kita membutuhkan fitur macro ini aktif? biasanya saat kita membuka file excel orang dan muncul pesan Cannot run the macro atau saat kita ingin menggunakan VBA (visual basic for application) di excel.
Saya sendiri pernah menggunakan fitur macro saat akan membuat program gaji sederhana dengan VBA excel. Nah anda semua juga bisa melakukan improvisasi di excel dengan mengaktifkan macro ini sendiri. Oke langsung saja tidak pakai lama!
2. Pilih tab File -> dan klik Option
3. Pilih Trust Center -> kemudian klik Trust Center Settings
4. Pastikan anda berada di tab Macro Setting -> pilih Enable all macros (not recomended; potentially dangeraous code can run)
5. Kemudian klik OK, maka macro excel status aktif sekarang
Baca juga: Cara Gampang, Membuat Filter di Excel
2. di Pilihan Macro Setting, pilih yang depannya ada kata disable
ada 3 pilihan disable;
Mudah bukan? mudah sekali harusnya, cukup sekali praktek maka akan langsung paham.
Kenapa mudah paham? karena blog ini memberikan tutorial tanpa bertele-tele dan langsung ke poinnya.
Jadi ayo ajak teman anda, saudara anda untuk membaca disini dengan membagikan tutorial ini agar lebih banyak yang terbantu. Terimakasih.
Saya sendiri pernah menggunakan fitur macro saat akan membuat program gaji sederhana dengan VBA excel. Nah anda semua juga bisa melakukan improvisasi di excel dengan mengaktifkan macro ini sendiri. Oke langsung saja tidak pakai lama!
Mengaktifkan Macro di Excel
1. Buka file excel yang ingin di aktifkan fitur macro2. Pilih tab File -> dan klik Option
3. Pilih Trust Center -> kemudian klik Trust Center Settings
4. Pastikan anda berada di tab Macro Setting -> pilih Enable all macros (not recomended; potentially dangeraous code can run)
5. Kemudian klik OK, maka macro excel status aktif sekarang
Baca juga: Cara Gampang, Membuat Filter di Excel
Menonaktifkan Macro di Excel
1. Ikuti langkah nomor 1 sampai 3 seperti di langkah mengaktifkan macro excel2. di Pilihan Macro Setting, pilih yang depannya ada kata disable
- Disable all macros without notification, yakni menonaktifkan macro tanpa pemberitahuan kedepannya
- Disable all macros with notification, yakni menonaktifkan macro tetapi jika dimasa depan anda menjalankan file excel yang membutuhkan akses macro akan muncul pemberitahuan bahwa macro dalam status nonaktif
- Disable all macros except digitally signed macros, menonaktifkan macro yang belum tersigned
3. Pilih salah satu diantara 3 diatas, dan klik OK
Baca juga: Penjelasan VLOOKUP di Excel
Mudah bukan? mudah sekali harusnya, cukup sekali praktek maka akan langsung paham.
Kenapa mudah paham? karena blog ini memberikan tutorial tanpa bertele-tele dan langsung ke poinnya.
Jadi ayo ajak teman anda, saudara anda untuk membaca disini dengan membagikan tutorial ini agar lebih banyak yang terbantu. Terimakasih.